Skip to main content

Posts

Sinopsis & Review Film Fear Street 1978 Part 2 (2021)

Judul: Fear Street 1978 Part 2 (2021) Genre: Thriller, Horror Rate imdb: 6,8/10 Rate Ane: 3,5/5 Sutradara: ~ Leigh Janiak Penulis: ~ R.L. Stine ~ Kyle Killen ~ Phil Graziadei Durasi: 1h 41m Pemeran: ~ Sadie Sink (Ziggy Berman) ~ Emily Rudd (Cindy Berman) ~ Ryan Simpkins (Alice) Sinopsis: Kelanjutan dari film sebelumnya. Tentang Deena dan adiknya yang bertemu dengan Christine Berman. Christine adalah satu2nya korban yang berhasil lolos dari kutukan Sarah Fier, kini ia membagikan kisahnya ke Deena dan alur mundur tahun 1978 pun di mulai, asal muasal nightwing dan cara Christine selamat terkuak di sini. Gmna Kelanjutannya?? "Mengeceoh kutukan" Asli yang ke 2 ini bagus bgt, ini yang gua harapkan dari film thriller yang dikemas dengan tema klasik. Camping, banyak orang, banyak korban dan banyak jeritan. Bukan seperti sebelumnya yang lebih menonjolkan cultur klasiknya diabnding pembunuhan klasiknya. Kalo sebelumnya kita disuguhkan sekumpulan anak yang mencoba menyelamatkan diri dar

Sinopsis & Review Film Spiral From the Book of Saw (2021)

  Judul: Spiral From the Book of Saw (2021) Genre: Mistery, Crime, Thriller Rate imdb: 5,3/10 Rate Ane: 2/5 Sutradara: ~ Darren Lynn Bousman Penulis: ~ Josh Stolberg ~ Pete Goldfinger Durasi: 1h 33m Pemeran: ~ Chris Rock (Zeke) ~ Samuel L. Jackson (Marcus) ~ Max Minghella (William Schenk) Sinopsis: Tentang Zeke seorang polisi jujur yang tidak pernah mau bekerja sama dengan siapapun, karna menurutnya rekan2nya tidak ada yang jujur dan Zeke memiliki pengalaman buruk dengan mantan patnernya. Namun semua itu harus berubah saat Zeke menghadapi kasus mengerikan, kasus yang serupa dengan jigsaw, yang di mana korbannya adalah orang2 kepolisian tempat Zeke bekerja. Gmna Kelanjutannya?? "Membrantas polisi korup dengan kejahatan" Ini bukan sekuel Jigsaw, namun film ini ada hubungan dekat dengan Jigsaw, jadi buat kalian yang berlum pernah nonton film2 Saw, tapi tau seperti apa konsep film Saw, gua rasa kalian ga akan kebingungan. Karna dari segi cerita kedua film ini tidak terkait, tapi

Sinopsis & Review Series The Gifted S1 & S2 (2018 - 2021)

  Judul: The Gifted S1 & S2 (2018 - 2021) Genre: Mistery, Drama, Fantasy Rate imdb: 8,3/10  Jumlah: 26 eps (2 season) Durasi: 40 menit/eps Produksi:  ~ GMMTV Sutradara: ~ Dhammarong Sermrittirong ~ Patha Thongpan ~ Wasuthep Ketpetch ~ Jarupat Kannula Pemeran: ~ Korapat Kirdpan (Pang) ~ Wachirawit Ruangwiwat (Wave) ~ Apichaya Thongkham (Namtaan)  Sinopsis: Tentang sekolah yang menciptakan program unggulan, program yang dikhususkan untuk anak2 jenius, awalnya. Mereka semua berlomba2 untuk bisa masuk ke kelas unggulan tersebut, sampai akhirnya mereka sadar kalo semua ini bukan karna kepintaran, tapi karna mereka memang orang2 yang terpilih, karna memiliki kekuatan khusus dan struggle masing2 dari mereka pun di mulai. Gmna kelanjutannya ?? "Memiliki kekuatan tidak semenyenangkan itu" Wow gua baru tau thailand punya series yang premisnya cukup menarik seperti ini, memang cerita seperti ini bukan hal baru dan cerita seperti ini sudah sering gua temui di anime seperti anime ba

Sinopsis & Review Film The Falcon and The Winter Soldier (2021)

Judul: The Falcon and The Winter Soldier (2021) Genre: Adventure, Drama, Action Rate imdb: 7,5/10  Rate Ane: 4/5 Jumlah: 6 eps Durasi: 40 menit/eps Produksi:  ~ Disney+ Hotsar Created:  ~ Malcolm Spellman Sutradara: ~ Kari Skogland Pemeran: ~ Anthony Mackie (Falcon/Sam) ~ Sebastian Stan (Winter Soldier/Bucky) ~ Wyatt Russell (John Walker) Sinopsis: Tentang Sekelompok orang yang memiliki kemampuan manusia super seperti Captain Amerika dan Winter Soldier. Sam dan rekannya Bucky harus menghentikan aksi orang2 ini, karna makin lama orang2 ini membahayakan banyak orang mengatasnamakan keadilan. Di sisi lain ada seorang Captain Amerika baru yang memperkeruh suasana dan kekacauan pun di mulai. Gmna kelanjutannya ?? "Simbol harapan dan warisan" Series ke 2 dari Disney Plus setelah sebelumnya dibuat takjub dengan pengemasan konsep dari series Wanda Vision. Awalnya pas liat trailer series ini, series ini akan bercerita tentang Falcon yang menjadi Captaian Amerika namun ia selalu mendap

Sinopsis & Review Anime Tenkuu Shinpan (2021)

Judul: Tenkuu Shinpan (2021) Genre: Action, Thriller, Horror Rate MAL: 6,81/10 Rate Ane: 3/5 Sutradara: ~ Masahiro Takata Penulis: ~ Tōko Machida Episode: 12 eps  Studio: ~ Zero-G Durasi: 24 menit/eps Seiyu: ~ Haruka Shiraishi (Yuri) ~ Shiki Aoki (Nise) ~ Yuichiro Umehara (Kang Sniper)  Sinopsis: Tentang Yuri yang terjebak di atap gedung, Yuri tidak ingat apapun, ia merasa kalo ia tbtb berada di sana dan di sana ia melihat banyak kengerian, dan kengerian yang paling utama adalah manusia bertopeng. Jadi ada manusia bertopeng yang membantai setiap manusia yang mereka temui. Yuri tidak memiliki akses keluar gedung termasuk ke lantai dasar, jadi ia harus survive di atap gedung dan kengerian di mulai. Gmna kelanjutannya?? "Mendamaikan dengan cara membantai" Salah satu anime adaptasi Netflix yang gua tunggu, karna bercerita tentang survive dari sesuatu gtu dan awalnya gua pikir anime ini seperti game membunuh atau dibunuh, tapi gua salah, karna tema di sini bukanlah sebuah game, me

Sinopsis & Review Film The Cave (2005)

Judul: The Cave (2005)  Genre: Horror, Thriller, Adventure Rate imdb: 5,1/10 Rate Ane: 2/5 Sutradara: ~ Bruce Hunt Penulis: ~ Michael Steinberg ~ Tegan West Durasi: 1h 37m Pemeran: ~ Piper Perabo (Charlie) ~ Morris Chestnut (Top) ~ Cole Hauser (Jack)   Sinopsis: Tentang para ilmuan yang menemukan goa di dasar tanah yang terhubung ke perairan. Menyelam ke dasar goa tentunya bukan keahlian para ilmuan, jadi mereka menyewa orang2 yang bisa menyelam untuk mencari tahu ada apa di dasar goa sana. Sesampainya mereka di dasar, mereka menemukan sesosok mahluk yang belum pernah ada sebelumnya dan kengerian di mulai. Gmna Kelanjutannya?? "Monsternya flexible" Satu2nya yang mengerikan dari film ini adalah latar tempatnya yang kelihatan indah namun bikin sesek hanya dengan melihatnya. Seperti judulnya The Cave menampilkan goa2 sempit di dasar tanah dan menyerempet sedikit ke perairan, jadi goa2 di sini bukan goa kering yang bisa dilewati begitu saja, jadi orang2 di sini melewati goa itu h

Sinopsis & Review Film The Mist (2017)

  Judul: The Mist (2017) Genre: Scifi, Drama, Horror Rate imdb: 5,4/10  Rate Ane: 3/5 Jumlah: 10 eps Durasi: 40 menit/eps Produksi:  ~ TWC-Dimension Created:  ~ Christian Torpe Penulis: ~ Stephen King Pemeran: ~ Morgan Spector (Kevin) ~ Alyssa Sutherland (Eve) ~ Gus Birney (Alex)  Sinopsis: Tentang sebuah kabut yang menyerang sebuah kota kecil, awalnya mereka mengira itu kabut biasa, sampai akhirnya mereka semua sadar ada yang tidak beres dengan kabut tersebut. Kini mereka yang selamat harus menghidari kabut, namun kepanikan dan provokasi menjadi musuh utama mereka. Gmna kelanjutannya ?? "Provokasi adalah akar kehancuran" Film panjang The Mist adalah salah satu film yang endingnya susah dilupakan untuk siapapun yang menontonya. Perasaan kesal dan emosi pasti hadir setelah melihat endingnya yang bikin naik pitam wkwk. Karna itu gua penasaran dengan seriesnya, gua penasaran cerita seperti apa yang akan disuguhkan di series ini. Karna cerita di series ini tidak melanjutkan filmn